Lirik Lagu Fildan - SALMIATI (Sayang Selalu Sampai Akhir Nanti)

Lirik Lagu Fildan - SALMIATI (Sayang Selalu Sampai Akhir Nanti)

Saat bersamamu
indah kurasakan
Saat bersamamu
hatiku bahagia

Ku ingin selalu
ada didekatmu
Tak pernah terbayang
miliki dirimu

Hoo..Salmiati
Hoo..kekasihku
Hoo..Salmiati
Hoo..Pujaanku

Ku ingin selalu
ada didekatmu
Tak pernah terbayang
miliki dirimu

[]

Setiap nafasku
Hanyalah dirimu
Yang selalu
Ada di hatiku

Di tiap malamku
Hanyalah namamu
Yang selalu
Ada di jiwaku

Spoke

L :"Sayang aku mohon 
   kamu jangan 
   menyerah ya..."

P: "Tapi ini tidak mungkin. 
   Kamu sudah di jodohkan 
   oleh orangtuamu."

L : "Aku mau kita 
    berjuang bersama"

Hoo..Salmiati
Hoo..kekasihku
Hoo..Salmiati
Hoo..Pujaanku
Setiap nafasku
Hanyalah dirimu
Yang selalu
Ada di hatiku

Di tiap malamku
Hanyalah namamu
Yang selalu
Ada di jiwaku

Ku ingin selalu
ada didekatmu

Related Posts :