Lirik Lagu The Rain - Gombal Itu Indah

Lirik Lagu The Rain - Gombal Itu Indah.

takkan dimakan waktu
perasaan yang kupunya untukmu
semua masa laluku
bagai tak ada karena dirimu

kaulah satu-satunya
yang bisa buat aku tertawa
saat jauh darimu
aku terpenjara oleh rindu

engkau harus percaya
ini sungguh-sungguh
mungkin sedikit gombal
tapi sungguh indah

jutaan lagu cinta
dari seluruh penjuru dunia
pilihlah yang terindah
tetap lebih indah cerita kita

engkau harus percaya
ini sungguh-sungguh
mungkin sedikit gombal
tapi sungguh indah

takkan dimakan waktu
perasaan yang kupunya untukmu
semua masa laluku
bagai tak ada karena dirimu

biarlah waktu
menunjukkan jawabnya
kesungguhanku
tak terwakili kata-kata
kata-kata
kata-kata