The Panasdalam Bank - Mudah Mudahan (Feat. Igan Andhika) :
Haruskah aku bicara
Bahwa mencintaimu
Ingin lebih dari
Apa yang ingin engkau mau
Mudah mudahan semua sikapku
Bagian terbaik dari yang lain
Aku bertanggung jawab
Kau cukup tinggal dengan ku
Ada banyak cara hidup lebih baik
Denganku
Mudah mudahan semua sikapku
Bagian terbaik dari yang lain
Aku bertanggung jawab
Kau cukup tinggal dengan ku
Ada banyak cara hidup lebih baik
Denganku
Mudah mudahan semua sikapku
Bagian terbaik dari yang lain
Mudah mudahan semua sikapku
Bagian terbaik dari yang lain